ITM mengakui dampak kegiatan manusia dan perusahaan terhadap lingkungan dan keanekaragaman hayati, serta menerapkan prakarsa untuk memberikan sumbangsih positif dalam pelestarian lingkungan dan pengelolaan sumber daya yang berkelanjutan di seluruh tahapan bisnis, termasuk sektor pertambangan mulai dari perencanaan hingga tahap pascapenambangan.
Selengkapnya >ITM secara aktif terlibat dengan masyarakat lokal di sepanjang rantai nilai bisnisnya, dengan tujuan memberdayakan dan menciptakan masyarakat yang berkelanjutan dengan menegakkan nilai-nilai sosial dan memberikan sumbangsih positif kepada karyawan, penduduk setempat, mitra usaha, dan semua pihak yang terlibat dalam bisnis ITM.
Selengkapnya >ITM berkomitmen untuk menjadi perusahaan yang terkemuka, mematuhi hukum, dan beretika secara menyeluruh dengan melakukan pemetaan regulasi dan meningkatkan pemahaman yang kuat terhadap Kode Etik yang diperbarui di dalam organisasi dan pemangku kepentingan, dengan fokus pada nilai-nilai lingkungan, sosial, dan tata kelola (ESG).
Selengkapnya >Memberdayakan Setiap Insan Dengan Hati
Title |
Date |
Document |
---|---|---|